Pada Kegiatan Mushabaqah Dayah Fauzul Fata juga menyajikan KHANDURI Pada malam pembukaan dan pada hari terakhir serta malam penutupan.
Dengan jumlah tamu yang lumanyan banyak maka perlu persiapan yang cukup, dan alhamdulillah ... dengan sumbangan masyarakat panitia tidak mempunyai kewalahan dalam mempersiapkan persiapan acara tersebut .
Dua ekor Lembu merupakan sedekah salah satu keluarga masyarakat desa Neuheun dan kolaborasi bantuan masyarakat lain sangat membantu dalam acara khanduri, jika dilihat dana yang masuk maka panitia tidak berkeinginan untuk melaksanakan KHANDURI semewah ini rupa.
Bantuan masyarakat berupa sadaqah, dan sumbangan dapat melancarkan segala aktifitas Panitia di Acara MUSHABAQAH RADAR SE ACEH tersebut.
Terimakasih kepada semuanya yang telah membantu, Allah pasti akan membalas kebaikan amalan yang telah anda kerjakan.
ttd. PANITIA MUSHABAQAH.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar